line messenger adalah salah satu aplikasi chating yang sedang naik daun, dan sekarang sudah banyak orang yang menggunakan aplikasi chating ini sebagai alternatif berkomunikasi di zaman modern ini. Sebelumnya saya pernah membahas " Cara membuat akun line messenger " Namun beberapa teman yang sudah menggunakan line messenger menanyakan kepada saya bagaimana cara menambah teman di line messenger, berikut tips dan triknya:
- Pertama-tama buka aplikasi line messenger anda
- Lalu pilih gambar dan tulisan Teman / friend yang ada di kiri atas
- Setelah itu pilih gambar bayangan orang dengan tanda plus yang ada di pojok kanan atas
- Nanti anda dapat memilih teman dengan tiga cara
- Dengan menggunakan Kode QR
- Menggunan Shake/Goyangkan
- Dan yang terakhir adalah search ID/ Cari ID
Ketiga pilihan itu dapat anda gunakan sesuai dengan keinginan anda, namun bila anda sedang tidak berdekatan dengan teman anda anda dapat menggunakan pilihan ke tiga yaitu search ID/ Cari ID, anda cukup mengetikan nama teman teman anda. Sekiat tips dan trik cara menambah teman di line messenger, Terimakasih.
Tag:
cara search teman di line, teman line, cari teman line, tambah teman line, cara add teman line
Tag:
cara search teman di line, teman line, cari teman line, tambah teman line, cara add teman line